Pada 25 Maret 2025, Timnas Indonesia menjalani laga ke 8 kualifikasi piala dunia zona asia round 3 melawan timnas Bahrain. Pertandingan ini dihelat di Stadion Gelora Bung Karno. Dalam laga melawan Bahrain ini, Patrick Kluivert menuruntkan squad sebagai berikut:
Marteen Paes
Kevin Diks
Jay Idzes
Risky Ridho
Justin Hubner
Calvin Verdonk
Thom Haye
Pelupessy
Marselino Ferdinan
Ragnar Oratmangoen
Ole Romeny
Substitutions:
Audero, Ernando, Jordi amat, sandy walsh, shyne pattynama, nathan tjoe a on, ricky kambuaya, ivar jenner, eliano reijnders, james, sananta, struick
Belajar dari kekalahan sebelumnya saat melawan Australia, Pattrick Kluivert terlihat menggunakan strategi bertahan dan counter attack.
Hasil dari pertandingan ini, Timnas Indonesia berhasil mengantongi kemenangan 1-0 atas Bahrain. Gol kemenangan ini decetak oleh Ole Romeny dengan assist cantik dari Marselino Ferdinan. Ole berhasil menjadi MOTM dalam laga ini. Sebanyak kurang lebih 70.000 supporter Indonesia datang dan memberikan dukungannya untuk timnas Indonesia. Mereka merayakan kemenangan bersama pemain setelah pertandingan. Euforia kemenangan ini bukan sesuatu yang dilebih-lebihkan karena dengan hasil 3 poin ini peluang Indonesia untuk masuk round 4 kembali terbuka. Kini Indonesia berada di urutan 4 klasemen grup C. Namun hal ini belum menjadi akhir karena masih tersisa 2 pertandingan di bulan Juni melawan China dan Jepang. Jepang sendiri telah resmi menjadi tim yang dipastikan lolos piala dunia. sementara Australia dan Arab Saudi yang beradd di posisi 2 dan 3 harus terus mempertahankan posisi jika ingin lolos. Apapun bisa terjadi. semangat timnas Indonesia. kita bisaaaaaa. sampai jumpa lagi di bulan Juni Garuda
No comments:
Post a Comment
terimakasih telah berkunjung ke blog saya, jangan lupa tinggalkan komentar ya sahabat :)